Contoh Klasifikasi Hewan dan Tumbuhan

Contoh Klasifikasi Hewan dan Tumbuhan - Klasifikasi hewan dan tumbuhan merupakan pengelompokansuatu mahluk hidup yang berada di dalam takon yang telah melalui pencairan keseragaman atau persamaan di dalam keanekaragaman dengan tujuan mengetahui hubungan kekeabatan mahluk hidup yang satu dengan lainnya, memberi nama mahluk hidup yang belm di ketahui serta mengelompokan mahluk hidup berdasarkan cirinya. 

Nah hal ini sangat bermanfaat untuk memmpermudah mempelajari mahluk hidup yang satu dengan yang lainnya.
Macam-macam kalsifikasi mahluk hidup
  1. Sistem Artifical atau buatan, suatu klasifikasi mahluk hidup yang telah di tetapkan oleh peneliti sendiri,seperti bentuk,ukuran dan habitatnya.
  2. Sistem Natural atau alami, yaitu suatu sitem pengelompokan mahluk hidup berdasarkan persamaan ciri dan struktur tubuh eksternal dan tubuh internal secara alami.
  3. Sistem Modernatau Filogenetik, yaitu system klasifikasi mahluk hidup yang berdasarkan hubungan kekerabatan dan evolusioner,hal ini di ambil dari persamaan struktur tubuh dan dapak di ketahui secara eksternal maupun internal melalui biokimia dan berdasarkan genetika modern.
Contoh Klasifikasi Hewan dan Tumbuhan 
Klasifikasi Tumbuhan
1. Tumbuhan Padi (Oriza Sativa)
Kingdom (kerajaan) : Plantae
Devisio : Magnoliopytha
Ordo : Poales
Famili : Poaceae
Genus : oryza
Spesies : O.sativa

2. Klasifikasi  pada Mangga (Mangifera indica)
Kingdom (kerajaan) : Plantae
Devisio : Magnoliophytha
Kelas : Magnoliopsida
Ordo : Sapindales
Family : Anacardiaceae

3. Klasifikasi  pada Kelapa (cocos nucifera)
Kingdom (kerajaan) : Plantae
Ordo : Arecales
Family : Arecaceae
Genus : cocos
Spesies : C.nucifera

4. Klasifikasi pada Beringin (Ficus benjamina)
Kingdom (kerajaan) : Plantae
Devisi : Magnoliophyta
Class : Magnoliopsida
Ordo : Urticales
Family : Moraceae
Genus : Ficus
Spesies : F.benjamina

5. Klasifikasi  pada Belimbing (Averrhoa Carambola)
Kingdom (kerjaan) : Plantae
Deviso : Magnoliophyta
Kelas : Magnoliopsida
Ordo : Oxalidales
Family : Oxalidaceae
Genus : Averrhoa
Spesies : A.carambola

Klasifikasi pada hewan
1. Klasifikasi pada hewan Harimau (Panthera tigris)
Kingdom (kerajaan) : Animalia
Filum : Cordata
Kelas : Mammalia
Ordo : Carnivora
Family : Falidae
Genus : Panthera
Spesies : P. tigris

2. Klasifikasi pada hewan Sapi (Holstein)
Kingdom (kerajaan) : Animalia
Filum : Chordata
Kelas : Mammalia
Ordo : Artiodactyla
Family : Bovidae
Genus : Bos
Spesies : B.taurus

3. Klasifikasi pada hewan Kucing (Felis Silvestris catus)
Kingdom (kerajaan) : Animalia
Filum : Cordata
Kelas : Mamalia
Ordo : Karnivora
Family : Felidae
Genus : Felis
Spesies : F. silvestris

4. Klasifikasi pada hewan Ayam (Gallus gallus domesticus)
Kingdom (kerajaan) : Animalia
Filum : Chordata
Kelas : Aves
Ordo : Galliformes
Family : Phasianidae
Genus : Gallus
Spesies : G. gallus

5. Klasifikasi pada hewan Ular
Kingdom (kerajaan) : Animalia
Filum : Chordata
Kelas : Sauropsida
Ordo : Squamata
Spesies : Henophidia. Aniliidae. Anomochilidae. Boidae. Bolyeriidae, Typhlopoidea. Anomalepididae. Leptotyphlopidae. Typhlopidae Xenophidia. Acrochordidae. Atractaspididae. Colubridae.

Mudah-mudahan artikel yang admim sampaikan mengenai Contoh Klasifikasi Hewan dan Tumbuhan diatas bermanfaat bagi anda, semoga bisa menambah wawasan dan pengetahuan para pengunjung sekalian. anda juga dapat membaca artikel menarik lainnya di situshewan.com, situs yang membahas informasi mengenai hewan di indonesia. 
Related Posts